Hewan lucu dan menggemaskan biasanya dijadikan hewan peliharaan.Namun tidak untuk hewan yang satu ini.Karena di negara Australia terdapat larangan untuk menjadikan koala sebagai hewan peliharaan.Koala merupakan hewan endemik asli dari Australia.Berikut taksonomi koala.
| Koala dapat ditemukan disepanjang pesisir mulai dari Andelaide hingga semenanjung cape York.Penduduk Australia menamai hewan lucu nan mengemaskan ini dengan nama koala yang beratikan tidak minum menurut bahasa setempat.Karena biasanya koala sangat sedikit minum,hal ini disebabkan daun ekaliptus (makanan koala) sudah banyak mengandung air. |
---|
Pada umumnya koala jantan di selatan memiliki berat 14 kg dan koala betina Utara memiliki berat 5 kg,memiliki cakar yang tajam membuat koala dapat dengan mudah memanjat pohon.
Untuk ukuran metabolisme mamalia koala sangat rendah,karena koala menghabiskan waktu 20 jam hanya untuk tidur.Umumnya koala mengkonsumsi daun eucalyptus perharinya sekitar 500 gram.
Waduh hewan koala cukup malas juga ya.Teman-teman jangan ikut-ikutan koala lho.Nah itulah sedikit ulasan mengenai hewan koala yang merupakan hewan lucu dan mengemaskan khas Australia.sampai jumpa di artikel menarik lainya.
Artikel keren lainnya: